First Meet
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini, semua sudah tersusun rapih oleh sang maha kuasa, kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta. Kami bertemu pada tahun 2022, tepatnya pada saat kami bertemu karena pekerjaan. Tidak ada yang pernah menyangka bahwa pertemuan itu membawa kami pada suatu ikatan cinta yang suci hari ini.
Relationship
Tidak ada cinta yang tumbuh dengan singkat, pertemuan kami memberikan kesempatan untuk kami berdua menunjukan versi terbaik dari diri masing-masing untuk saling menumbuhkan rasa kasih. Waktu mendewasakan kami untuk saling memahami dan menyadari bahwa sejatinya kebahagian bukan dicari dan dituntut tetapi diciptakan dengan penuh syukur dan saling menerima.
Engagement
Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan yang dicintai-Nya. Kami melangsungkan acara lamaran di bulan Oktober 2024.
Married
Percayalah, bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodoh lah kami dipertemukan. Kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami di bulan Desember 2024.
“Apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu” - saydina Ali bin abi thalib