Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
(QS. Ar-Ruum 30 : 21)
Bismillahirrahmanirrahim
Assalamualaikum Warahmatullohi Wabarakatuh
Maha Suci Allah SWT Yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan, Ya Allah dengan kerendahan hati, perkenankanlah kami menikahkan putra-putri kami tercinta
Wulan Kartika Sari
Putri Kedua dari Bapak Suwarto dan Ibu Sri Koyimah
Temanku sangat berjasa, dia mengenalkan sosok pria ini kepadaku. Ikhwan Mansyur, perkenalan dia “kenalanku” yang sangat sabar merespon sikap cuekku. Tak ada pertemuan bahkan sapaan langsung. Kami berbicang via WhatsApp.
Berkenalan dengan Bapak Ibu (2023)
Tidak ada “kenalanku” yang benar-benar berani ke rumah, tentu karena aku tidak pernah mengijinkan. Guyonan malam itu untuk berkunjung ke rumahpun aku setujui, ternyata dia benar-benar datang saat Idul Fitri. Kemudian kami semakin dekat.
Silaturahim (2024)
Setelah perjalanan cukup panjang, dia datang lagi ke rumah tapi tidak sendirian. Bapak, Ibu, dan sanak saudaranya datang. Kami saling berkenalan. Orang bilang itu pertunangan tapi ku bilang ini silaturahim
Berjanji (2025)
Dan ditahun ini 2025. Kami memutuskan untuk menetapkan Langkah besar dalam hidup kami. Di hadapan keluarga dan teman-teman terdekat, kami mengikat janji suci dalam ikatan pernikahan.Insyaallah "kenalanku" jadi suamiku.
Akad Nikah Sabtu, 11 Januari 2025
Pukul 08.00-09.00 WIB
Lokasi Acara
Dusun Sawahan, Kec. Kedu, Kab Temanggung, Jawa Tengah
Undangan
Sabtu
11
Januari 2025
Pukul 10.00 WIB – Selesai
Lokasi Acara
Dusun Sawahan, Kec. Kedu, Kab Temanggung, Jawa Tengah
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Maps
Dusun Sawahan, Kec. Kedu, Kab Temanggung, Jawa Tengah
"Semoga Allah memberkahimu di waktu bahagia dan memberkahimu di waktu susah, dan mengumpulkan kalian berdua dalam kebaikan"
[HR. Abu Daud]
Tekan tombol dibawah ini untuk mengirim ucapan dan konfirmasi kehadiran
Tanda Kasih
Terima kasih telah menambah semangat kegembiraan pernikahan kami dengan kehadiran dan hadiah indah Anda.
0967539736
Wulan Kartika Sari
Kirim Kado
Anda dapat mengirim kado ke: Dusun Sawahan RT 5 RW 8, Mojotengah, Kedu, Temanggung
Merupakan suatu kebahagiaan dan kehormatan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dan memberikan do'a restu kepada kedua mempelai.
Hormat Kami Yang Mengundang
Wulan & Ikhwan
Opening
Quotes
Mempelai
Love Story
Acara
Maps
RSVP
Gift
Thanks
Nama
by Bertemu Moment
Music:
Jaz - Bersamamu
Jangan Bikin Aku Sedih
Kamu didapati mencoba menghapus watermark secara ilegal.
Pemberitahuan
Browser yang kamu gunakan mungkin kurang kompatibel. Beberapa fungsi undangan ini mungkin tidak dapat berjalan dengan baik. Kami merekomendasikan Chrome. Klik tombol dibawah ini untuk mendownload.